Buah Redan (Hairless)
Buah redan |
PENGERTIAN
Buah redan adalah salah satu jenis buah rambutan. Rambutan Pacat (N. glabrum) disebut juga N. maingayi atau N. lappaceum var, glabrum. nama lokal lainnya dalah redan, redang, redin atau ridan. Pohonnya besar dan agak keras cukup bagus untuk bahan bangunan. Daging buahnya konon manis sedikit asam.
Buah redan |
MANFAAT
Karena buah redan tergolong dalam jenis buah rambutan, maka manfaat buah redan untuk tubuh sama dengan manfaat dari buah rambutan, yaitu :- Mencegah kanker
- Meningkatkan energi tubuh
- Menjaga tubuh dari berbagai radikal bebas
- Tingkatkan kesuburan
- Penangkal anemia
- Menguatkan sistem imun tubuh
- Menjadikan organ ginjak lebih sehat
REFERENSI
Langganan:
Postingan (Atom)
Follow Us
Were this world an endless plain, and by sailing eastward we could for ever reach new distances